Sunday, November 20, 2016

Bandar Bola - Allegri Puas dengan Cara Juve Kalahkan Pescara

Bandar Bola - Allegri Puas dengan Cara Juve Kalahkan Pescara - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, puas dengan penampilan anak asuhnya dalam laga lanjutan Serie A, Minggu (20/11/2016). Meski bermain tanpa Gianluigi Buffon dan Miralem Pjanic, Bianconeri sukses membungkam tamunya Pescara dengan skor 3-0.

Massimiliano Allegri. (Foto: Juventus FC)
Massimiliano Allegri
Gol kemenangan Si Nyonya Tua dicetak oleh Sami Khedira (’36), Mario Mandzukic (’63) dan Hernanes (’69). Atas kemenangan tersebut, Juventus kokoh berada di puncak klasemen Serie A dengan 33 poin.

Bandar Bola Terpercaya



Melihat permainan anak asuhnya, Allegri menilai puas dengan cara yang ditunjukkan Leonardo Bonucci.  Sebab, Juve tak ingin tampil terburu-buru dalam mengolah si kulit bundar, karena Pescara bisa saja melakukan serang balik berbahaya.

“Kita tak tergesa-gesa dengan memainkan bola, karena sangat beresiko ketika serangan balik. Ketika unggul 3-0  kami harus menyimpan energi,” ujar Allegri.

“Buffon baru saja kembali dari tugas negara, Pjanic memiliki memar pada kakinya. Saya saya selalu katakan menang dengan cara seperti ini (clean sheet) itu sangat penting,” pungkas eks arsitek AC Milan tersebut.

Bandar Bola - Allegri Puas dengan Cara Juve Kalahkan Pescara


Posted by

GoodBola77.com

No comments:

Post a Comment